Label

Selasa, 24 April 2012

Pendidikan Anak Usia Dini Berdampak Sampai Dewasa

Kompas.com — Pendidikan anak usia dini yang berkualitas akan memberikan hasil yang signifikan terhadap perkembangan fisik, kognitif, sosial, dan emosional anak. Sayangnya masih banyak ditemui orangtua yang masih keliru dalam menerapkan pola asuh pada anak-anaknya yang masih balita.

Salah satu penyebabnya adalah banyak ditemui pasangan yang sudah siap menikah, tetapi belum siap untuk menjadi orangtua. Padahal, ketidaksiapan tersebut akan memengaruhi kepribadian anak di masa depan.

Sabtu, 07 April 2012

"Rapuh"

detik waktu terus berjalan
berhias gelap dan terang
suka dan duka tangis dan tawa
tergores bagai lukisan

seribu mimpi berjuta sepi
hadir bagai teman sejati
diantara lelahnya jiwa
dalam resah dan air mata

"Pewaris Surga"

mereka adalah pewaris surga
manusia yang disayangi Allah
alangkah indah bila hati
mengenal tanda-tanda ada 7 di hidupnya

Kamis, 05 April 2012

Agak Aneh ??

huufffhh,,,, agak susah nih ngeditnya,,, ribet banget, belum sampek tujuan. weeewww.,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, jadi terhalang oleh waktu juaa. awaass aja klo ndak kesampaian. aku marah niiii,,,, tapiiii.... akuuu,,,,,, takkan pernah menyerah untuk merubah tu semua demi suatu perbaikan yang lebih okee lagi. hahahah.

Rabu, 04 April 2012

Qolbu


    Qolbu adalah salah satu ni'mat terbesar yang Allah karuniakan kepada manusia. Dengan qolbu inilah Allah mengistimewakan manusia dari makhluq lain. Agar dengannya manusia sebagai makhluq sosial bisa berinteraksi dengan baik.saling mencintai dan mengasihi, membalas kebaikan orang lain, ikut merasakan beban saudaranya dan yang lainnya.

Selasa, 03 April 2012

Istri Sholihah

    Nabi Muhammad SAW pernah bersabda : "Tidak ada yang lebih baik di dunia ini bagi seorang muslim setelah menyembah Allah selain mendapatkan istri yang sholih, cantik apabila dipandang, patuh apabila diperintah, memenuhi sumpah pernikahan, menjaga dirinya dan kekayaan suami disaat suami pergi, mengasuh anak-anaknya, tidak membiarkan orang lain masuk kerumah tanpa izin suami dan tidak menolak apabila suami memanggil ketempat tidur"(HR. Bukhori dan Muslim).

Perjalanan Hidup...

     Dalam setiap perjalanan hidup, setiap orang pasti pernah merasakan betapa kerasnya kehidupan ini, betapa lembutnya dunia ini dan betapa lucunya dunia ini. meski dalam kehidupan seorang pernah merasakan bahwa untuk mencapai sesuatu itu butuh perjuangan dan kesungguhan dalam apa yang ia cita-citakan. akan tetapi bagaimanapun sesuatu yang ingin seorang lakukan pasti berbeda-beda. entah cara pandang, cara bersikap dan cara melakukannya.